Sering melanjutkan kerjaan kantor di rumah? Tiba-tiba si kecil -anak, ponakan, cucu- datang dan pengen ikutan nimbrung di depan komputer -laptop- kamu takut komputer jadi hang -error- karena si kecil suka pencet sana pencet sini?
Program Child Proof adalah solusinya, kamu bisa menjalankan program ini sebelum si kecil memainkan komputer kamu. Jadi komputer kamu aman dan terhindar dari kerusakan yang mungkin si kecil lakukan.
Cara kerjanya sederhana dengan mengunci fungsi keyboard dan mouse dengan merubah tampilan desktop menjadi hitam. Uniknya kamu bisa masukkan program yang memang kamu ijinkan si kecil mainkan, jadi si kecil pun masih bisa bermain dengan komputer dan hanya mengakses program-program yang memang kamu ijinkan untuk di akses.
Ini nich tampilan sebelum child proof di jalankan...
Kamu bisa klik add untuk menambahkan program-program yang memang kamu ingin si kecil bisa akses dan delete untuk menghilangkannya. Tombol option untuk mengedit tampilan dan fungsinya. Berbeda dengan aplikasi lain, child proof tidak berhenti ketika tombil 'Esc' di tekan karena semua fungsi shortcut keyboard di matikan kecuali Ctrl + Alt + Del, dan untuk keluar dari program ini bisa di edit sesuai keinginan tapi defaultnya adalah Ctrl + Alt + Shift + P.
Tampilan Option yang bisa kamu pilih...
Saat program di jalankan dengan akses winamp dan notepad...
Aplikasi ini juga dapat langsung di jalankan ketika komputer pertama kali di nyalakan sehingga langsung dapat di pakai oleh si kecil.
Nah.. jika saat kerja kamu sering di ganggu si kecil ada baiknya mencoba aplikasi ini.. Selamat mencoba....
Download >> Child Proof <<>
Cara kerjanya sederhana dengan mengunci fungsi keyboard dan mouse dengan merubah tampilan desktop menjadi hitam. Uniknya kamu bisa masukkan program yang memang kamu ijinkan si kecil mainkan, jadi si kecil pun masih bisa bermain dengan komputer dan hanya mengakses program-program yang memang kamu ijinkan untuk di akses.
Ini nich tampilan sebelum child proof di jalankan...
Kamu bisa klik add untuk menambahkan program-program yang memang kamu ingin si kecil bisa akses dan delete untuk menghilangkannya. Tombol option untuk mengedit tampilan dan fungsinya. Berbeda dengan aplikasi lain, child proof tidak berhenti ketika tombil 'Esc' di tekan karena semua fungsi shortcut keyboard di matikan kecuali Ctrl + Alt + Del, dan untuk keluar dari program ini bisa di edit sesuai keinginan tapi defaultnya adalah Ctrl + Alt + Shift + P.
Tampilan Option yang bisa kamu pilih...
Saat program di jalankan dengan akses winamp dan notepad...
Aplikasi ini juga dapat langsung di jalankan ketika komputer pertama kali di nyalakan sehingga langsung dapat di pakai oleh si kecil.
Nah.. jika saat kerja kamu sering di ganggu si kecil ada baiknya mencoba aplikasi ini.. Selamat mencoba....
Download >> Child Proof <<>
Komentar :
Post a Comment